Masa Emas 1 : 0 -3 tahun saat pikiran sadar belum terbentuk
Masa Emas 2 : 3-7 tahun saat belum ada critical factor
Masa Emas 3 : 7-13 tahun saat pembentukan critical factor
☆Masa Emas 1
0-3 Tahun saat belum ada critical factor
Banyak orang tua belum menyadari bahwa apapun yang dikatakan, dinyanyikan, diungkapkan oleh orang tua masuk secara BY PASS ke pikiran bawah sadar anak. Hati-hati….
(Meskipun begitu kita tdk mewarisi fobia khusus dr orang tua kita)
☆Masa Emas 2
3-7 Tahun saat belum ada critical factor
“Lakukan provokasi kebaikan secara cerdas dan menyenangkan”
Banyak orang tua melewatkan masa ini dengan mengacuhkan anaknya atau berbicara tanpa berpikir atau caranya memperlakukan anaknya dg kurang tepat. Hati-hati.
☆Masa Emas 3
7-3 Tahun saat proses pembentukan Critical factor
Masa ini harus lebih Hati-hati dengan apa yang dilihat, didengar, dan dirasa.
“Repetisi, intens, figuritas”
Banyak orang yang justru mengaktifkan otak kiri saja.
—–
3 kiat dahsyat membuka lymbig system anak:
1. Simulasi
Membuat anak lebih rileks, nyaman dan bahagia. Sehingga sistem lymbig otak terbuka. Dampaknya anak mampu menerima pelajaran atau ilmu apapun dengan sangat cepat.
2. Sugesti motivasi
Senyum- salam- sapa
3. Apresiasi
Ungkapkan rasa bahagia berikan perbandingan positive, ceritakan kenyamanan dan kesyukuran. Sebut nama panggilan, tangkap basah kebaikan.
——
Kalo mau di detailkannya lagi hub saya aja lagi yaaa biar dijabarin apa d praktekan hahahahha….
Tyastar ☆
Shining you always ☆
@tehtyastar
IG : tehtyastar
Leave a Reply